Cara Mengetahui Versi OS Blackberry yang Terpasang
-
Cara Mengetahui Versi OS Blackberry - Sebagai orang awan pengguna smartphone Blackberry, mungkin kita pernah bertanya-tanya tentang versi OS Blackberry yang terpasang pada mesin Blackberry kita. Dan tentu kita mencoba untuk mencari tahu bagaimana cara mengetahui bersi OS BBM tersebut.
Sedangkan untuk mengetahui versi OS Blackberry yang terpasang pada OS Blackberry versi 5 ke bawah dapat menggunakan langkah-langkah di bawah ini.
Mengetahui versi OS Blackberry ternyata sangat mudah bukan. Tidak perlu bertanya kesana kesini, bahkan ke tukang servis kan? Dengan mengikuti langkah-langkah mengetahui versi OS Blackberry di atas, kalian dengan mudah dapat melihat dan mengetahui versi OS Blackberry Anda. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba!
Mengetahui versi OS Balckberry yang terpasang pada mesin Blackberry sangat penting. Dengan mengetahui versi OS Blackberry yang terpasang, maka kita dapa memaksimalkan penggunaan aplikasi yang support terhadap versi OS Blackberry. Karena aplikasi yang berjalan di OS Blackberry sangat tergantung performanya dengan kesesuaian / kompatibel dengan OS yang terpasang.
Cara untuk mengetahui OS Blackberry yang terpasang pada mesin kita dapat lakukan dengan mudah. Blackberry sendiri telah menyediakan menu khusus untuk mengethaui versi OS Blackberry yang telah terpasang. Kalian tidak perlu menanyakan pada teman atau bahkan kepada tukang servis Blackberry untuk mencari tahu versi OS Blackberry yang digunakan.
Cara Mengetahui Versi OS Blackberry yang Terpasang
Ada perbedaan sedikit pada menu/nama menu yang digunakan untuk mengetahui versi OS Blackberry. Perbedaan ini menyesuaikan pada versi OS tersebut. Tetapi intinya adalah sama, yaitu mengetahui detail versi OS Blackberry yang kita gunakan.
Berikut langkah-langkah untuk mengetahui versi OS Blackberry pada OS Blacberry Versi 6.
- Pilih menu Options.
- Akan tampil beberapa pilihan menu, silahkan pilih menu Device.
- Akan muncul beberapa pilihan menu selanjutnya, cari dan pilih menu About Device Versions.
- Informasi detail mengenai versi OS Blackberry yang terpasang muncul, dan perhatikan pada baris ketiga, baris itu menjelaskan mengenai versi OS yang terpasang. Lihatlah versi OS Blackberry.
Sedangkan untuk mengetahui versi OS Blackberry yang terpasang pada OS Blackberry versi 5 ke bawah dapat menggunakan langkah-langkah di bawah ini.
Sedikit berbeda untuk langkah mengetahui versi OS Blackberry yang terpasang pada OS versi 5 ke bawah. Perbedaan terletak pada menu saja, tidak pada langkah yang lain.
- Pilih menu Options pada pilihan menu utama.
- Setelah tampil pilihan menu yang ada di dalam menu Option, cari dan pilih menu About.
- Akan tampil detail versi OS Blackberry. Baris ketiga menjelaskan tentang versi OS Blackberry yang sedang terpasang.
Mengetahui versi OS Blackberry ternyata sangat mudah bukan. Tidak perlu bertanya kesana kesini, bahkan ke tukang servis kan? Dengan mengikuti langkah-langkah mengetahui versi OS Blackberry di atas, kalian dengan mudah dapat melihat dan mengetahui versi OS Blackberry Anda. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba!
0 Response to "Cara Mengetahui Versi OS Blackberry yang Terpasang"
Post a Comment
Terimakasih telah berkunjung dan berikut ini ketentuan komentar yang diperbolehkan :
1. Berkomentar dengan bahasa yang sopan dan tidak SARA.
2. Berkomentar sesuai dengan topik artikel.
3. TIDAK BOLEH memasukkan LINK AKTIF. Karena akan otomatis terhapus komentarnya.
4. Jika ingin menambahkan LINK silahkan masukkan ke dalam bagian URL atau menyertakan ke dalam komentar dengan sifat TIDAK AKTIF.
5. Berkomentarlah yang membangun dan bermanfaat untuk orang lain ya :-)
6. JANGAN MENCANTUMKAN NOMOR TELEPON ATAU SEJENISNYA DI DALAM KOMENTAR. UNTUK MENGHINDARI PENYALAHGUNAAN DARI PIHAK LAIN.
7. MOHON UNTUK TIDAK KOMENTAR YANG MENYESATKAN!
Terimakasih atas kerjasamanya demi memajukan website ini,